--= Sekedar Coretan =--
"Katempo Ayana, Kadenge Sorana jeung Karasa Mangfaatna"

Senin, 25 Desember 2006

Hasil Deklarasi Presmas

Presidium Mahasiswa Sumedang (PRESMAS)

Logo Presmas

DEKLARASI PRESMAS


Kami Presidium Mahasisswa Sumedang, dengan ini menyatakan kesiapan untuk berfikir, berkreasi dan berkarya untuk Sumedang. Bergerak dan melangkah maju, melakukan perubahan menuju Sumedang yang jauh lebih baik.

Sumedang, 24 Desember 2006


VISI :
Membentuk generasi muda yang berdaya fikir kritis korektif, berdaya kreasi kreatif inovatif dan berdaya cipta fundamental implementatif seta bertanggung jawab secara moral maupun sosial untuk memajukan Sumedang


MISI :

  1. Berpern aktif dalam pemberdayaan masyarakat;
  2. Berpartisipasi dalam pembangunan daerah Sumedang khususnya dan bangsa Indonesia umumnya;
  3. Meningkatkan kepekaan mahasiswa terhadap fenomena sosial;
  4. mengembangkan serta melestarikan seni dan budaya daerah Sumedang sebagai akar budaya bangsa;
  5. Memanfaatkan potensi komunikasi, koordinasi dan konsolidasi baik internal maupun eksternal;
  6. Berperan serta dalam aktivitas pengembangan pendidikan masyarakat Sumedang
  7. Menunjukkan eksisensi mahasiswa Sumedang sebagai agen perubah.

PERGURUAN TINGGI YANG HADIR DALAM DEKLARASI :
  1. STMIK Sumedang
  2. STIK Sebelas April Sumedang
  3. STIA Sebelas April Sumedang
  4. PGSD UPI Kampus Sumedang
  5. Akper Sumedang
  6. UPI Bandung
  7. UNPAS
  8. UNPAD
  9. IPDN
  10. ITB
  11. IKOPIN
  12. UNISBA
  13. STAN
  14. POLBAN
  15. UNIKOM
  16. UNWIM
  17. STBA Yapari ABA Bandung

Presidium Mahasiswa Sumedang (Presmas) di deklarasikan pada 24 Desember 2006 Bertempat di Kampus STMIK Sumedang dan diresmikan oleh bupati Sumedang Dr. H. Don Murdono S.H., M.Si. Pada kesempatan tersebut disepakati secara aklamasi saudara Ryan Syaifurachman (UPI) Sebagai Koordinator Umum dan saudara Ricky Budiman Faried (UNPAS) sebagi Sekretaris Jendral.

0 komentar: